
?Di Hari Terakhir Tahun 2015, Polres Bengkalis Musnahkan Ribuan Botol Miras
Pemusnahan dilakukan dengan cara memecahkan ribua botol miras secara manual ini di halaman Mapolres Bengkalis jalan Pertanian. Merek miras yang dimusnahkan antara lain jenis‎ MG Donald, Mansion, Anggur Merah, Tiger Bir, ABC Bir, Guiness Bir dan Samsu Putih.
Menurut Kapolres AKBP A. Supriyadi menyampaikan, bahwa delapan jenis miras yang dimusnahkan itu hasil tangkapan Satpolair dan Satreskrim. ''Dalam Pemusnahan miras ini, bukan hanya dilakukan di Polres saja, namun dilakukan juga di delapan Kepolisian Sektor (Polsek) se Kabupaten Bengkalis," ujarnya kepada sejumlah wartawan
- See more at: http://www.goriau.com/berita/bengkalis/di-hari-terakhir-tahun-2015-polres-bengkalis-musnahkan-ribuan-botol-miras.html#sthash.sI3g55sq.dpufBENGKALIS-Kepolisian Resort (Polres) Bengkalis memusnahkan delapan jenis minuman keras (Miras) hasil dari Operasi Cipta Kondisi selama tahun 2015, yang dipimpin langsung Kapolres Bengkalis AKBP A Supriyadi disaksikan seluruh kesatuan di jajaran Polres Bengkalis, Kamis sore (31/12/15).
Pemusnahan dilakukan dengan cara memecahkan ribua botol miras secara manual ini di halaman Mapolres Bengkalis jalan Pertanian. Merek miras yang dimusnahkan antara lain jenis MG Donald, Mansion, Anggur Merah, Tiger Bir, ABC Bir, Guiness Bir dan Samsu Putih.
Menurut Kapolres AKBP A. Supriyadi menyampaikan, bahwa delapan jenis miras yang dimusnahkan itu hasil tangkapan Satpolair dan Satreskrim. ''Dalam Pemusnahan miras ini, bukan hanya dilakukan di Polres saja, namun dilakukan juga di delapan Kepolisian Sektor (Polsek) se Kabupaten Bengkalis," ujarnya kepada sejumlah wartawan.***
Berita Lainnya
Ini Tahapan Pilkada Bengkalis 2020
Ini Dia 3 Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Bengkalis yang Ditetapkan KPU